> >

Arab Saudi Desak PBB Adakan Pertemuan Cegah Serangan Darat Israel ke Rafah

Kompas dunia | 12 Februari 2024, 10:24 WIB
Citra satelit yang disediakan oleh Planet Labs PBC menunjukkan kota Rafah di Gaza selatan pada 13 Oktober 2023. Kota ini biasanya dihuni oleh 280.000 orang. Namun populasinya telah membengkak menjadi lebih dari 1,5 juta – sekitar tiga perempat dari populasi Gaza. (Sumber: AP Photo)

 

Rafah menjadi tempat perlindungan terakhir bagi 1 juta lebih warga Palestina yang diminta untuk pindah ke selatan selama empat bulan operasi militer Israel di wilayah kantong Palestina itu.

"Sangat prihatin dengan kemungkinan serangan militer di Rafah–lebih dari separuh penduduk Gaza berlindung di wilayah itu," kata Cameron di platform X Minggu.

Baca Juga: Mesir Ancam Israel jika Serang Rafah, Bakal Hentikan Kesepakatan Damai dengan Zionis

Penulis : Kiki Luqman Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU