> >

Pejabat Kementerian Pertahanan Ukraina Ditangkap, Diduga Korupsi Rp619 M dalam Pengadaan Peluru

Kompas dunia | 24 Desember 2023, 10:05 WIB
Seorang personel militer Ukraina berswafoto saat unitnya menembakkan artileri di Donetsk, timur Ukraina, 3 September 2022. (Sumber: Kostiantyn Liberov/Associated Press)

Kepala Departemen Informasi dan Pers Kementerian Pertahanan Ukraina Illarion Pavliuk mengatakan pembayaran untuk kontrak tersebut telah dilakukan, tetapi belum ada pengiriman barang.

Baca Juga: Ini Sosok Pelaku Penembakan Massal di Praha yang Tewaskan 14 Orang, Mahasiswa Peraih Penghargaan

Pavliuk menambahkan, pengacara kementerian tengah mengupayakan opsi pembatalan kontrak dan pengembalian dana.

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy pada September lalu telah memecat Menteri Pertahanan Oleksii Reznikov.

Ketika itu, ia mengatakan pendekatan baru harus dilakukan setelah sejumlah skandal korupsi menerpa Kementerian Pertahanan Ukraina.

 

Penulis : Haryo Jati Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : CNN


TERBARU