> >

Putin Ngamuk dan Tuduh Ukraina Lakukan Serangan Teroris di Perbatasan, Janji Bakal Hancurkan Mereka

Krisis rusia ukraina | 3 Maret 2023, 06:39 WIB
Presiden Rusia, Vladimir Putin. Putin mengamuk dan menuduh Ukraina melakukan serangan teroris di perbatasan kedua negara. (Sumber: Mikhail Metzel, Sputnik, Kremlin Pool Photo via AP)

“Pera penyabotase itu menembak dari mobil yang bergerak. Hasil dari serangan itu, satu warga sipil terbunuh, dan bocah laki-laki berusia 10 tahun terluka,” katanya.

Baca Juga: Rusia Siap Gunakan Senjata Nuklir, Operasi Militer Baru untuk Hadapi Serangan AS

Pada dua video yang muncul di media online, kelompok bersenjata itu menyebut diri mereka Korps Sukarela Rusia.

Mereka mengatakan melewati perbatasan untuk melawan apa yang mereka sebut sebagai “Putin yang penuh darah” dan rezim Kremlin.

Menyebut dirinya sebagai pembebas Rusia, kelompok bersenjata itu mengajak warga Rusia untuk angkat senjata dan bergerak melawan pemerintrah.

Mereka juga mengatakan tidak pernah menembak warga sipil.

 

Penulis : Haryo Jati Editor : Gading-Persada

Sumber : The Independent


TERBARU