Korea Selatan Laporkan Kematian Pertama akibat Infeksi Amuba Pemakan Otak
Kompas dunia | 27 Desember 2022, 19:17 WIBOrganisasi Kesehatan Dunia (WHO) memperkirakan ada sekitar 1.000 hingga 2.000 kasus Naegleria fowleri secara global setiap tahun.
Baca Juga: Amuba Pemakan Otak Tewaskan Bocah 6 Tahun, Texas Berlakukan Kondisi Bencana
Penyakit PAM memang tidak menular dari manusia ke manusia, tetapi pihak berwenang Korea Selatan menyarankan masyarakat agar menahan diri berenang di daerah yang mengandung amuba pemakan otak.
Penulis : Rofi Ali Majid Editor : Vyara-Lestari
Sumber : Kompas TV