Perbarui Paspor Inggris, Warga Israel Dapati Tempat Lahirnya Tertulis di Palestina
Kompas dunia | 18 Juni 2021, 11:04 WIBBaca Juga: 30 Perempuan Layangkan Gugatan ke Pornhub, Dituding Eksploitasi dan Tayangan Tanpa Persetujuan
Ia pun merasa bingung dengan perubahan ini dan apa yang mungkin bisa mempengaruhi kehidupannya.
“Saya tak mengerti apa arti semua ini. Saya terkejut denga apa yang dituliskan di paspor saya. Bagaimana saya bisa berpergian sekarang?” tuturnya.
Balaban menegaskan dirinya telah menghubungi Kedutaan Besar Israel di Inggris, tapi belum ada respon hingga saat ini.
Balaban sendiri telah bertanya dengan pemegang pasor Inggris lainnya, tetapi sejauh ini tak ada yang mengalami situasi serupa.
Penulis : Haryo Jati Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV