> >

Simak, Ini Cara Membayar Zakat Fitrah via Online

Panduan | 20 April 2022, 10:34 WIB
Ilustrasi Zakat. Saat ini bisa mengeluarkan zakat lewat online (Sumber: Shutterstock)

Lembaga Zakat yang dikelola oleh Pengurus Pusat Muhammadiyah disebut LAZISMU. Anda juga mengeluarkan zakat via sini dengan cara sebagai berikut:

  • Kunjungi laman lazismu.org
  • Pilih menu zakat
  • Di situ akan bertemu dengan pilihan zakat fitrah, mal maupun program lain
  • Pilih zakat fitrah
  • Lantas, masukkan ke kolom hitung kalkulator digital zakat.
  • Masukkan data diri lengkap
  • Tunaikan pembayaran sesuai dengan nominal

Itulah tata cara membayar zakat fitrah secara online. Jadi, jangan lupa bayar zakat ya. 

Penulis : Dedik Priyanto Editor : Purwanto

Sumber : Kompas TV


TERBARU