> >

Garuda Indonesia Rilis Pergantian Dewan Komisaris, Ini Daftarnya

Bumn | 13 Agustus 2021, 18:42 WIB
Pesawat Bombardier CRJ 1000 NextGen yang dioperasikan Garuda Indonesia untuk menerbangi sejumlah rute antar pulau di Indonesia. (Sumber: Tribun Jogja)

"Pertanyaaanya, apakah Garuda masih bisa diselamatkan? Masih. Asal melakukan berbagai macam langkah reformasi. Dan ini yang sekarang sedang dicoba untuk dilaksanakan."

"Dekom mendukung upaya-upaya direksi untuk melakukan langkah-langkah pembenahan struktural. Sebagai simbol maka Dekom mengajukan usulan agar gaji Dekom tidak dibayarkan dahulu, " jelas Yenny kala itu.

Berdasarkan laporan keuangan per 31 Maret 2021, emiten berkode saham GIAA ini mencetak rugi yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk membengkak menjadi USD384,34 juta dari posisi USD120,16 juta per kuartal I/2020.

Naiknya pos rugi Garuda berasal dari pendapatan yang menyentuh USD353,07 juta, turun 54,03 persen dari pendapatan kuartal I/2020 sebesar USD768,12 juta.

Baca Juga: Yenny Wahid Mundur dari Jabatan Komisaris Garuda Indonesia

 

Penulis : Fransisca Natalia Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV


TERBARU