Kompas TV video vod

Suasana Haru Selimuti Pemakaman Marissa Haque di TPU Tanah Kusir, Ikang Fawzi Tak Kuasa Tahan Tangis

Kompas.tv - 2 Oktober 2024, 21:50 WIB
Penulis : Ikbal Maulana

JAKARTA, KOMPAS.TV - Prosesi pemakaman artis senior sekaligus politisi, Marissa Haque dilangsungkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Tanah Kusir, Jakarta Selatan, pada Rabu (2/10/2024).

Suasana haru menyelimuti saat prosesi pemakaman berlangsung, sang suami, Ikang Fauzi tak kuasa membendung air matanya sesaat istrinya dikebumikan.

Diketahui, Marisa meninggal dunia pada Rabu pagi, (2/10), kabar tersebut disiarkan lewat unggahan Instagram stroy oleh anak Marissa, Chikita Fawzi dan Isabella Fawzi.

Baca Juga: Kalimat Terakhir Marissa Haque soal Kematian yang Tak Akan Dilupakan Mahasiswanya

#marissahaque #beritaduka #ikangfawzi

Produser: Ikbal Maulana

Thumbnail: Firmansyah

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE



KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x