Kompas TV video vod

8 Negara akan Bersaing di Asian School Badminton Championship 2024

Kompas.tv - 23 Agustus 2024, 06:26 WIB
Penulis : Jocelyn Valencia

JAKARTA, KOMPAS.TV - Turnamen bulu tangkis Asian School Badminton Championship segera bergulir di Semarang pada 25 Agustus hingga 2 September 2024.

Menpora Dito Ariotedjo pun berharap ASBC 2024 menjadi wadah menambah jam terbang para pebulu tangkis muda.

Selain Indonesia sebagai tuan rumah, sebanyak tujuh negara di antaranya Brunei Darussalam, Tiongkok, hingga Sri Lanka memastikan diri untuk turun di ajang Asian School Badminton Championship 2024.

ASBC 2024 akan berlangsung di Semarang, Jawa Tengah, pada 25 Agustus hingga 2 September 2024.

Selain menambah jam terbang, ajang ini juga menjadi langkah mempererat persahabatan para pelajar di kawasan Asia.

Tak hanya itu, panitia pelaksana juga meningkatkan kinerja serta fasilitas tambahan secara khusus untuk tim medis pada ASBC 2024.

#turnamen #bulutangkis #asbc2024

Baca Juga: Pemerintah & PBSI Rencana Bangun Sport Center, Begini Kata Menpora Dito Ariotedjo soal Anggarannya

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x