Kompas TV video vod

Dipicu Sakit Hati, Pria di Deli Serdang Aniaya Tetangganya Hingga Tewas

Kompas.tv - 28 Juni 2024, 16:45 WIB
Penulis : Kharismaningtyas

SUMUT, KOMPAS.TV - Sakit hati disebut sebagai informan polisi, seorang pria di Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara menganiaya tetangganya hingga tewas. Pelaku menganiaya korban dengan meminta bantuan rekan-rekannya. Pelaku diringkus, usai satu bulan lebih buron.

Peristiwa ini terjadi pada awal Bulan Mei lalu. Pelaku menganiaya tetangganya dengan dibantu oleh rekan-rekannya. Pelaku tidak hanya menganiaya korban hingga tewas, tetapi juga melakukan perusakan terhadap rumah korban.

Baca Juga: Tiga Pemuda di Sukabumi Tewas Usai Menenggak Miras Oplosan

#kriminal #sumut 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x