KOMPAS.TV - Usai purna tugas, Jokowi kembali diusulkan jadi penasihat di pemerintahan Prabowo melalui pengaktifan kembali dewan pertimbangan agung.
Namun usulan ini menuai pro kontra.
Bagaimana peluang Jokowi jadi penasihat Presiden Terpilih Prabowo?
Lebih lengkapnya simak dialog KompasTV bersama narasumber Analis Politik Universitas Al Azhar Ujang Komarudin.
Baca Juga: Dinyatakan Penuhi Syarat oleh KPU, Dharma: Saya Siap Bertarung di Pilkada Jakarta
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.