Kompas TV video vod

Tembus Turnamen Level 500 BWF, Ganda Putri Indonesia Lanny-Ribka Pecahkan Rekor Pribadi!

Kompas.tv - 28 Januari 2024, 16:22 WIB
Penulis : Edwin Zhan

JAKARTA, KOMPAS.TV - Ganda Putri Lanny Tria Mayasari-Ribka Sugiarto mengukir rekor pribadi dengan lolos ke Semifinal Indonesia Masters 2024.

Pasangan ranking 31 dunia ini untuk pertama kalinya berhasil menembus turnamen Level 500 BWF.

Sebelumnya, Lanny-Ribka hanya mampu juara di turnamen Level 100.

Sementara prestasi terbaik keduanya menembus Semifinal Turnamen Level 300 BWF, Orleans Masters 2023.

Saat itu, Lanny-Ribka juga dikalahkan Wakil Tiongkok, Liu Sheng Shu-Tan Ning; pasangan yang akhirnya menjegal mereka juga di Istora.

Baca Juga: Menyerah kepada Brian Yang dari Kanada, Ginting Gagal Masuk Final Indonesia Masters 2024

#lannyribka #gandaputri #indonesiamasters

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x