Kompas TV video vod

Mahfud MD Sebut Mau Mundur dari Menko Polhukam di Waktu yang Tepat

Kompas.tv - 25 Januari 2024, 15:00 WIB
Penulis : Natasha Ancely

KOMPAS.TV - Dalam sepekan cerita tentang menteri-menteri di kabinet Joko Widodo ramai di publik. Semuanya tentang niat mundur para menteri dari Kabinet Indonesia Maju.

Mulai dari Sri Mulyani dan sejumlah menteri lain hingga yang terkini Mahfud MD Menko Polhukam.

Mahfud mengutarakan sendiri niatnya mundur tapi tak jelas kapan waktunya.

Mahfud sebelumnya memang menyindir para koleganya di kabinet yang jadi tim sukses dan berkampanye untuk Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka pasangan kontestan pilpres nomor urut 2.

Sama dengan Prabowo, Mahfud adalah kontestan pilpres bernomor urut 3. Mahfud calon wakil presiden bagi Ganjar Pranowo.

Baca Juga: Ini Agenda Kampanye Anies, Gibran, dan Mahfud MD

#mahfud #srimulyani #menteri

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x