KOMPAS.TV - Bagaimana jika kita kehilangan KTP?
Penting untuk diketahui bahwa masyarakat tidak perlu memohon surat pengantar RT/RW atau kelurahan untuk mengurus kehilangan dan membuat KTP.
Apabila kita kehilangan KTP lengkapi syarat-syarat berikut ini:
Nah, cara untuk mendapatkan surat kehilangan yakni dengan datang ke kantor polisi terdekat. Kemudian ceritakan pada petugas kronologis KTP tersebut bisa hilang.
Cara Mengurus KTP Hilang via Online
Baca Juga: Penting, Ini Tips Dapatkan EFIN Tanpa Datang ke Kantor Pajak | SINAU
Editor Video: Joshua Victor
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.