Ancaman fenomena alam el nino tidak main main, ancaman kekeringan membuat masyarakat berbagai daerah di Indonesia kesulitan mendapatkan air bersih akibat kekeringan ekstrem. Kondisi kekeringan ini membuat warga harus berjalan jauh dalam lingkungan ekstrem untuk mendapatkan air bersih dan memenuhi kebutuhan sehari hari.
Ancaman kemarau bukan hanya mengurangi ketersediaan air bersih bagi warga, namun gagal panen turut menghantui warga karena dampak kekeringan tersebut.
Evaluasi dan perbaikan perlu di lakukan dengan paripurna dan kerendahan hati agar cita-cita mewujudkan ketahanan pangan bagi rakyat Indonesia tak hanya tertinggal di laci meja para teknokrat tapi juga mampu memenuhi kebutuhan seluruh rakyat
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.