Kompas TV video vod

Pelabuhan Penyeberangan Lembar Kembali Dibuka, Antrean Kendaraan Semakin Menumpuk!

Kompas.tv - 9 Juli 2023, 10:59 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

LOMBOK BARAT, KOMPAS.TV - Sempat ditutup akibat cuaca buruk, Pelabuhan Penyeberangan Lembar, Lombok Barat kembali dibuka.

Baca Juga: Sekjen PDIP Hasto Ungkap Ada Tambahan Parpol Dukung Ganjar di Akhir Juli

Penumpukan penumpang dan kendaraan terjadi di area pelabuhan.

Membludaknya jumlah penumpang disebabkan banyak perjalanan penyebrangan yang tertunda, lantaran pelabuhan sempat ditutup sejak Kamis (06/07/2023) malam.

Pihak pelabuhan mengatakan, peningkatan jumlah penumpang juga dipicu limpahan penumpang kapal cepat yang tidak beroperasi karena cuaca buruk.

Baca Juga: Tidak Kuat Menanjak, Truk Terguling dan Masuk Jurang di Banjarnegara, 4 Orang Tewas

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV



KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x