MEKKAH, KOMPAS.TV - 392 jemaah dari Madinah tiba di Mekkah pada Kamis (1/6/2023) pukul 08.00 malam waktu Madinah.
Jemaah pun langsung melakukan ibadah umrah wajib sesampainya di Mekkah.
1 kloter sebanyak 392 jemaah dari Makassar menempati hotel di wilayah Syisah.
Kepala sektor 3 Mekkah menyebut jemaah yang baru datang akan beristirahat sejenak lalu lakukan ibadah umrah wajib.
Jemaah lansia sebanyak 63 dan yang menggunakan kursi roda di kloter 3 ada 12 orang, petugas mempersiapkan kebutuhan lansia mengingat lansia merupakan jemaah prioritas.
Baca Juga: Wakil Ketua DPRD Morut Geram, Cegat Truk Tronton Hilir Mudik yang Rusak Jalan di Kolo Bawah
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.