Kompas TV video vod

Keberadaan Pilot Susi Air Sudah Terdeteksi, Selandia Baru Minta Pembebasan Tanpa Kekerasan!

Kompas.tv - 22 Februari 2023, 10:28 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

JAKARTA, KOMPAS.TV - Menko Polhukam Mahfud MD, menyatakan sudah mengetahui lokasi pilot Susi Air yang disandera Kelompok Kriminal Bersenjata.

Mahfud MD menyebut, titik koordinat keberadaan pilot Susi Air, Phillip Mark Mehrtenz, yang disandera Kelompok Kriminal Bersenjata sudah diketahui dan bahkan lokasinya sudah dikepung.

Baca Juga: Mahfud Tegaskan Lagi Penyanderaan Pilot Susi Air Tidak Ada Hubungan dengan Lukas Enembe dan DOB

Pihak Selandia Baru meminta, agar tidak ada kekerasan dalam proses pembebasan warga negaranya, supaya tidak menjadi isu internasional.

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x