Kompas TV video top 3 news

[TOP 3 NEWS] Tuntutan Putri Candrawathi dan Eliezer, Jokowi RUU PPRT, KPK Geledah Gedung DPRD DKI

Kompas.tv - 18 Januari 2023, 22:00 WIB
Penulis : Theo Reza

JAKARTA, KOMPAS.TV - Berikut tiga berita populer pada hari ini Rabu, 18 Januari 2023:

Berita pertama, Terdakwa Putri Candrawathi dituntut hukuman penjara 8 tahun penjara oleh Jaksa penuntut umum. Sementara itu, Terdakwa Richard Eliezer dituntut hukuman penjara 12 tahun

Berita kedua, Presiden Joko Widodo berharap undang-undang PPRT bisa segera disahkan. Sehingga memberikan perlindungan yang lebih baik bagi pekerja rumah tangga dan kepada pemberi kerja. Untuk itu, Jokowi perintahkan Menteri Hukum dan HAM serta Menteri Ketenagakerjaan untuk lakukan koordinasi dengan DPR serta semua stakeholder.

Berita ketiga, KPK menggeledah gedung DPRD DKI Jakarta pada Selasa (17/1). Jubir KPK mengatakan sebanyak 6 ruangan yang digeledah. Dari hasil penggeledahan KPK temukan bukti elektronik terkait proses pembahasan dan persetujuan penyertaan modal Perumda Sarana Jaya yang digunakan untuk pengadaan tanah di Pulogebang

Video Editor: Lintang Amiluhur




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Sulawesi

Forkopimda Sulsel Pantau Misa Natal

27 Desember 2024, 14:53 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x