Kompas TV video vod

Mantap! TNI AL Tanam 3.000 Mangrove di Sorong Cegah Abrasi

Kompas.tv - 1 Agustus 2022, 09:14 WIB
Penulis : Sadryna Evanalia

SORONG, KOMPAS.TV – TNI AL Komando Armada III Lantamal XIV dan Pasmar 3 serta sejumlah instansi terkait melaksanakan aksi penanaman 3.000 mangrove.

Penanaman 3.000 mangrove ini dilakukan di lahan satu hektare di keluarahan Tampa Garam, Kota Sorong pada 31 Juli 2022.

Baca Juga: Lantamal I Belawan Tanam Mangrove di Pesisir Kabupaten Serdang Bedagai

Mangrove bermanfaat untuk mencegah abrasi serta menjaga kelangsungan hidup biota laut. Selain itu, Mangrove juga dapat dimanfaatkan sebagai jenis olahan makanan.

Masyarakat di sekitar diharapkan mendukung agar tidak merusak Mangrove yang sudah ditanam oleh para prajurit TNI AL ini.

Video Editor: Firmansyah

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x