Kompas TV video vod

Indonesia Terancam Resesi, Sri Mulyani Pastikan Ekonomi Kuat

Kompas.tv - 17 Juli 2022, 23:55 WIB
Penulis : Kharismaningtyas

JAKARTA, KOMPAS.TV - Resesi ekonomi global menjadi peringatan bagi banyak negara termasuk Indonesia.

Pemerintah menegaskan akan mewaspadai resesi ekonomi meskipun potensinya kecil.

Survei yang dilakukan Bloomberg menyebut dari daftar 15 negara Asia, yang berpotensi mengalami resesi ekonomi, Indonesia berada di peringkat 14 dengan persentase 3 persen.

Menteri Keuangan, Sri Mulyani menyebut potensi resesi ekonomi bagi Indonesia sangat rendah namun pemerintah tetap waspada.

Apa dampak yang bakal dirasakan masyarakat jika terjadi resesi ekonomi?.

Dibahas bersama dengan Staf Khusus Menteri Keuangan, Yustinus Prastowo serta Ekonom Faisal Basri

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x