Kompas TV video vod

Tim SAR Kembali Temukan Korban Tenggelam KM Ladang Pertiwi

Kompas.tv - 4 Juni 2022, 15:00 WIB
Penulis : Natasha Ancely

SULSEL, KOMPAS.TV - Petugas SAR kembali menemukan satu korban meninggal tenggelamnya KM Ladang Pertiwi.

Jenazah ditemukan di perairan Pulau Pamantauang, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan, Jumat (04/06) Kemarin.

Baca Juga: Pencarian Korban KM Ladang Pertiwi Terus Berlanjut

Jenazah korban meninggal tenggelamnya KM Ladang Pertiwi yang ditemukan petugas SAR berjenis kelamin perempuan.

Saat ini, sebanyak 35 korban tenggelamnya KM Ladang Pertiwi telah ditemukan, 31 orang selamat dan 4 orang meninggal.

Pencarian masih dilakukan terhadap 15 korban yang masih hilang.

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x