Kompas TV video vod

Kuliner yang Harus Kamu Coba, Inilah "Tumis Kulat Kukur" Khas Kepulauan Bangka Belitung!

Kompas.tv - 29 Maret 2022, 17:50 WIB
Penulis : Shinta Milenia

PANGKAL PINANG, KOMPAS.TV - Tumis Kukat Kukur, salah satu kuliner khas Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

Kulat atau jamur ini hanya dapat dijumpai saat musim penghujan dan tumbuh pada pohon karet yang sudah mati.

Biasanya jamur atau kulat ini hanya menjadi hama.

Namun di tangan perempuan paruh baya di Pangkalpinang ini, jamur karet dijadikan lauk pauk para petani di Bangka Belitung saat beristirahat.

Baca Juga: Kenali Niksen, Manfaat Tidak Melakukan Apa-apa

Bagi anda yang tak punya lahan untuk memanen kulat, anda dapat membelinya dipasaran dengan harga Rp 6.000 – Rp 7.000 per kilogram.

Sedangkan untuk yang siap santap, biasanya dijual dengan harga Rp 5.000 – Rp 10.000 per porsi.
 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x