Kompas TV video vod

Kemarin Daging Sapi, Kini Harga Daging Ayam Juga Ikut Merangkak Naik!

Kompas.tv - 5 Maret 2022, 10:58 WIB
Penulis : Shinta Milenia

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sejak kemarin, pedagang daging sapi di Pasar Kebayoran Lama, Jakarta Selatan kembali berjualan.

Meski begitu, harga daging sapi tetap naik seharga Rp 130.000 – Rp 150.000.

Tak hanya daging sapi, hampir sepekan terakhir harga daging ayam mulai merangkak naik.

Di Pasar Kramat Jati, Ciracas, Jakarta Timur kenaikan berkisar 3.000-5.000 rupiah per kg.

Akibat kenaikan ini, sejumlah pedagang mengaku mengalami penurunan pembeli sehingga berpengaruh pada omset penjualan. 

Baca Juga: Harga Daging Sapi di Bengkulu Stabil
 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x