MALANG, KOMPAS.TV-Taman rekreasi Sengkaling Malang menghadirkan wahana baru menyambut libur lebaran.
Teka Teki Wolrd- Zombiefort, resmi dibuka untuk umum Sabtu (29/03/2025)
Pengunjung akan diajak memecahkan teka-teki secara berkelompok selama 45 menit.
Setiap stage akan memberikan kata kunci, sehingga pengunjung wajib memecahkan teka-teki agar bisa menemukan kunci untuk masuk ke ruangan selanjutnya.
Terakhir pengunjung akan melawan zombie secara virtual untuk bisa keluar dari escape room ini.
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.