KOMPAS.TV - Wakil Ketua DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad, bersama anggota Komisi VI DPR RI melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Pasar Kramat Jati, Jakarta Timur, untuk memeriksa peredaran Minyakita di pasaran.
Dalam sidak tersebut, DPR menemukan satu merek minyak yang tidak sesuai dengan takaran isi kemasan.
Selain itu, mereka juga mengambil sampel dari Minyakita dan merek lainnya untuk diperiksa lebih lanjut.
Meski ada temuan terkait takaran, Dasco menyebut harga minyak goreng di pasaran masih terbilang normal.
#dpr #minyakita
Baca Juga: Kekerasan Seksual Eks Kapolres Ngada, ISESS: Polri Perlu Evaluasi Total Pulihkan Kepercayaan Publik
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.