Kompas TV regional sumatra

Wali Kota Bengkulu Tegaskan Ini soal Antisipasi Pengemis

Kompas.tv - 10 Maret 2025, 18:17 WIB
Penulis : Sunbhio Pratama

BENGKULU, KOMPAS.TV- Wali Kota Bengkulu Dedy Wahyudi melarang pengemis beroperasi di persimpangan jalan Kota Bengkulu. Guna menerapakan keputusan tersebut, Satpol PP dan Dinas Sosial diminta rutin dan siaga menertibkan pengemis yang meresahkan masyarakat.

Adanya larangan mengemis di Kota Bengkulu muncul untuk menciptakan Kota Bengkulu bebas dari segala bentuk kegiatan mengemis.

Wali Kota Bengkulu menjelaskan, kebanyakan pengemis di Bengkulu punya hidup yang layak dan sengaja meminta untuk dapat uang dengan cara mudah.

Baca Juga: Inspiratif! Jenuh Kerja Kantoran, Pria di Bengkulu Sukses Jadi Peternak Jangkrik

Editor Video: Joshua Victor 

#laranganmengemis#bengkulu#gepeng

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x