Kompas TV regional sulawesi

Bus Terbalik di Jalanan Menurun Kabupaten Poso Sulteng, 16 Penumpang Luka-Luka

Kompas.tv - 24 Februari 2025, 10:15 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

POSO, KOMPAS,TV - Sebuah bus milik perusahaan Adi Putra, rute Makassar-Morowali terbalik di Jalan Trans Sulawesi, Desa Matia-Lemba, Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah. Penumpang terluka dan dievakuasi ke puskesmas terdekat.

Bus Adi Putra terbalik di jalan menurun, Desa Matialemba, Kecamatan Pamona Timur, Kabupaten Poso, Minggu (23/02) siang.

Diduga bus terbalik akibat sopir lepas kendali karena kecepatan tinggi di jalur menurun.

Dari 25 penumpang, 16 orang mengalami luka-luka dan dievakuasi ke puskesmas terdekat.

Baca Juga: Usut Laka Maut Moge Bendahara Umum Demokrat, Polisi: Sopir Pikap sedang Diperiksa

#busterguling #lakabus #sulteng

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE



KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x