Kompas TV regional banten

Bongkar Pagar Laut di Tangerang, Menteri KKP: Kembalikan Mata Pencaharian Nelayan | PAGAR LAUT

Kompas.tv - 22 Januari 2025, 16:52 WIB
Penulis : Tesalonika Ajeng

TANGERANG, KOMPAS.TV - Menteri Kelautan dan Perikanan, Wahyu Sakti Trenggono, mengatakan pembongkaran pagar laut di Tangerang dilakukan secara bertahap.

Meskipun sebelumnya sudah dimulai oleh TNI AL, namun pembongkaran pagar laut yang melibatkan seluruh instansi terkait dipercepat untuk mengembalikan mata pencaharian masyarakat sekitar yang mayoritas berprofesi sebagai nelayan.

Sementara itu, untuk penyelidikan, Kementerian ATR/BPN berkoordinasi dengan instansi terkait, dan hasilnya akan segera dilaporkan Trenggono kepada Komisi 4 DPR, yang juga hadir dalam pembongkaran pagar laut di pesisir Tangerang.

Baca Juga: Potret Personel TNI AL, KKP, hingga Nelayan Kerja Sama Bongkar Pagar Laut Tangerang | PAGAR LAUT

#pagarlaut #pembongkaran #tangerang #tnial #kkp 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE



KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x