JAKARTA, KOMPAS.TV - Polisi berhasil menangkap Nanang, tersangka pembunuhan aktor Sandy Permana di Karawang, Jawa Barat, pada Rabu (15/01).
Polisi menyatakan motif pembunuhan aktor laga, Sandy Permana, dilatarbelakangi rasa sakit hati. Hubungan tersangka dengan korban diketahui tidak harmonis sejak 2019.
Rasa sakit hati semakin mendalam pasca-korban kembali bersitegang dalam forum RT.
Baca Juga: Polisi Bakal Dalami Dugaan Pembunuhan Berencana dalam Kasus Sandy Permana
#pembunuh #sandypermana #aktordibunuh
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.