Kompas TV regional sumatra

Kawanan Gajah Liar Masuk Permukiman dan Rusak 15 Rumah Warga di Lampung

Kompas.tv - 16 November 2024, 08:16 WIB
Penulis : Shinta Milenia

LAMPUNG, KOMPAS.TV - Kawanan gajah liar memasuki permukiman dan merusak belasan rumah warga di perbatasan Kabupaten Tanggamus dan Lampung Barat pada Jumat (15/11/2024) dini hari.

Dari video yang direkam oleh warga, terlihat warga tengah melihat kondisi rumahnya yang rusak parah.

Kawanan gajah liar tersebut merusak 15 rumah warga, 5 di antaranya mengalami kerusakan parah.

Selain itu, kawanan gajah juga merusak tanaman milik warga.

Sementara itu, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini.

Baca Juga: Seorang Pria Ngaku Mantan Anggota Brimob Ngamuk dan Serang Polisi di Jalan!

#gajah #hewanliar #lampung

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x