Kompas TV regional sulawesi

Tuangkan Kreativitas Penuh Makna di Makassar International Eight Festival and Forum

Kompas.tv - 27 Juli 2024, 15:00 WIB
Penulis : KompasTV Makassar

MAKASSAR, KOMPAS.TV - Makassar International Eight Festival and Forum menjadi ajang bagi warga Kota Makassar menuangkan kreativitas di berbagai sektor. 

Festival tahunan ini juga menjadi wadah untuk salah satu subsektor ekonomi kreatif, yaitu fashion, seperti seorang desainer muda berusia 12 tahun, Amanda Putri yang berkesempatan menjadi pengisi acara di F8 ini.

Ia mendapat kesempatan untuk menunjukkan kreasinya di bidang tata busana. Amanda diberikan kesempatan memamerkan 6 baju desainnya dalam ajang fashion show di F8 ini.

Amanda berharap kehadiran dirinya bisa memberikan motivasi bagi anak-anak muda Kota Makassar untuk berani berkarya dan mencoba berpartisipasi dalam ajang festival.

Ia pun juga berharap karyanya bisa dikenal banyak orang.

#festival #makassar #acaramakassar

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x