BABEL, KOMPAS.TV - Siaran televisi digital sudah bisa dinikmati warga Kepulauan Bangka Belitung. Antusiasme warga membeli set top box juga terbilang cukup tinggi di Babel.
Lalu bagaimana sosialisasi pemerintah setempat terhadap perpindahan siaran analog ke digital ini? Apa saja keuntungan yang dapat dinikmati masyarakat dari siaran tv digital ini?
Saksikan Perbincangan Kami Berikut Ini Bersama Ketua KPID (Komisi Penyiaran Indonesia Daerah) Babel Imam Ghozali Dan Anggota Komisi I DPR RI Rudianto Tjen
Baca Juga: Babel Sambut Digitalisasi Televisi: Apa Itu ASO dan Bedanya Siaran Analog-Digital - SAPA BABEL
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.