Kompas TV regional berita daerah

Tingkatkan Pengawasan, Balai Karantina Sediakan "Mobile X-Ray"

Kompas.tv - 15 Mei 2023, 16:25 WIB
Penulis : KompasTV Makassar

MAKASSAR, KOMPAS.TV - Untuk meningkatan pegawasan lalu lintas hewan dan barang,  pihak pelni akan mulai menggunakan teknologi mobile x-ray.

Mobile x-ray yang akan digunakan pelni merupakan milik balai karantina pertanian. Langkah peminjaman ini dilakukan untuik mencegah masuknya penyakit dari hewan serta komunitas pertanian,yang dikirim melalui jalur laut.

Mobile x-ray sendiri dilengkapi dengan peralatan terbaru, dan bisa memindai barang bawaan penumpang. Dengan alat ini pengawasan lalu lintas hewan dan tumbuhan bisa jauh lebih baik.

 

 

#teknologimobilexray
#cegahpenyakit
#tingkatanpengwasan

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV Makassar

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x