Kompas TV regional berita daerah

Nilmaizar Gelar Laga Internal, Ujian Pemain SFC

Kompas.tv - 4 Mei 2021, 20:37 WIB
Penulis : KompasTV Palembang

PALEMBANG, KOMPAS.TV - Untuk mengukur peningkatan kondisi fisik pemainnya, pelatih Sriwijaya FC, Nilmaizar menggelar laga internal.

Pelatih Sriiwjaya FC, Nilmaizar, menggelar laga internal berdurasi 2 X 35 menit untuk timnya.

Internal Game bertujuan melihat peningkatan kondisi fisik pasukan Sriwijaya FC, dan mengukur perkembangan program latihan yang diterapkan sebulan terakhir.

Pelatih Sriwijaya FC, Nilmaizar, menilai beberapa evaluasi akan dilakukan dari latih tanding internal itu, diantaranya proses transisi dari menyerang ke bertahan, dan sebaliknya serta penyelesaian akhir.

#LagaInternal #SriwijayaFC #Nilmaizar

                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                              

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x