Kompas TV regional berita daerah

Partisipasi Pemilih Dinilai Lebih Baik Dari 2018

Kompas.tv - 21 Desember 2020, 18:15 WIB
Penulis : KompasTV Makassar

MAKASSAR, KOMPAS.TV - Meski tingkat partisipasi pemilih di pilkada makassar tak capai target , namun angka pertisipasi dinilai lebih baik dari pilkada tahun 2018 lalu .

Angka partisipasi pemilih di pilkada makassar 9 desember lalu mencapai 59 koma 6 persen . Angka ini di sebut naik nol koma tujuh persen dari pilkada serentak 2018 lalu .

Angka ini jauh lebih baik , dari prediski awal yang akan anjlok karena pilkada di gelar ditengah pandemi korona .

KPU menyatakan tingkat partisipasi pemilih di Makassar pada Pilkada Makassar 2020 naik dibandingkan Pemilihan Umum 2019. Padahal tahun ini pilkada digelar di tengah bayang-bayang pandemik COVID-19

masyarakat yang menggunakan hak pilih pada Pilkada Makassar sebanyak 59,6 persen dari daftar pemilih tetap (DPT). Jumlah itu meningkat dibandingkan Pemilu 2019, yakni 58,9 persen.

"Kita naik 0,7 persen dari data pemilih sebelumnya," kata Farid.

Farid menganggap isu pandemik tidak berpengaruh banyak pada tingkat partisipasi pemilih. "Prediksi kita kan di tengah pandemik COVID-19 (partisipasi) turun. Tapi ini lebih dari yang kita proyeksikan," ucapnya.



#PILKADA2020
#RUMAHPILKADA
#PARTISIPASIPEMILIH2020




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Opini

Ecce Venio Ad Te

11 November 2024, 00:00 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x