Kompas TV olahraga sepak bola

Boaz Solossa Harap Patrick Kluivert Bawa Semangat Baru untuk Timnas Indonesia | STY OUT

Kompas.tv - 13 Januari 2025, 01:39 WIB
Penulis : Kharismaningtyas

KOMPAS.TV - Mantan Kapten Tim Nasional Indonesia, Boaz Solossa, mendukung pelatih baru timnas, Patrick Kluivert.

Boaz berharap dengan semangat baru, Indonesia dapat lolos Piala Dunia. Boaz bilang, pelatih baru timnas akan membawa gaya bermain yang baru.

Pemain Persipura itu menilai dengan gaya bermain baru, dapat memberikan semangat untuk pemain tim nasional yang akan berlaga di babak kualifikasi Piala Dunia 2026.

Boaz pun berharap seluruh pendukung timnas agar ikut mendukung dan memberikan kesempatan pada Patrick Kluivert.

Baca Juga: [FULL] Analisis Cara Patrick Kluivert Maksimalkan Potensi Pemain Lokal dan Diaspora |STY OUT

#boazsolossa #patrickkluivert #timnas #indonesia 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x