Kompas TV nasional politik

[FULL] Menebak Kejutan dan Kolaborasi Anies-Ahok di 2025, Pengamat: Semuanya Mungkin

Kompas.tv - 1 Januari 2025, 18:18 WIB
Penulis : Tesalonika Ajeng

JAKARTA, KOMPAS.TV - Anies Baswedan dan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) yang dikenal jarang bertemu di satu panggung, kemarin terlihat akrab di Balai Kota.

Meskipun sebelumnya pernah bersaing dalam Pilgub Jakarta dan memiliki pandangan politik yang berbeda, keduanya kini terlihat lebih dekat. Saat ditanya tentang isi perbincangan mereka, baik Anies maupun Ahok kompak menjawab bahwa akan ada kejutan besar di tahun 2025.

Apa sebenarnya kejutan tersebut? KompasTV membahasnya lebih lanjut bersama Geisz Chalifah, pendukung Anies Baswedan dan produser Jakarta Melayu Festival, serta Agung Baskoro, Direktur Eksekutif Trias Politika Strategis.

Baca Juga: Momen Akrab Anies dan Ahok di Balai Kota Jakarta hingga Singgung Kejutan di 2025

#ahok #anies #mantangubernurjakarta #jakarta

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x