Kompas TV nasional politik

Gibran Rakabuming Raka Klaim Peparnas di Solo Lebih Baik dari PON

Kompas.tv - 12 Oktober 2024, 11:01 WIB
Penulis : Yuilyana

SOLO, KOMPASTV - Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka mengunjungi pekan Paralimpiade Nasional yang ke tujuh belas di Solo, Jawa Tengah.

Gibran mengapresiasi kerja panitia dan menyebut jika pelaksanaan Peparnas lebih baik dari PON Aceh Sumut.

“Sejauh ini kami pantau dari jauh. Akomodasi, konsumsi, pelaksanaan pertandingan lancar, lebih baik dari PON, weekend ini ingin nonton pertandingan,” kata Gibran di Solo, Jumat (11/10/2024).

Video Editor: Galih

#gibran #peparnas #solo

Baca Juga: Ganjar Mengaku Siap Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran: Kalau Diundang, Ya, Hadir

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x