Kompas TV nasional viral

Asha Ramadia Ananda Tanjung, Tentara yang Disebut Mirip Chef Renata

Kompas.tv - 13 Januari 2021, 18:43 WIB
asha-ramadia-ananda-tanjung-tentara-yang-disebut-mirip-chef-renata
Asha Ramadia Ananda Tanjung, tentara yang mirip Chaf Renata (Sumber: Instagram/@ashanemo)
Penulis : Fiqih Rahmawati | Editor : Eddward S Kennedy

JAKARTA, KOMPAS.TV - Asha Ramadia Ananda Tanjung atau akrab disapa dengan Asha kini menjadi sorotan karena dianggap mirip dengan Chef Renata.

Asha Ramadia sendiri sering mengunggah foto-foto aktivitasnya melalui akun Instagram, @ashanemo. Beberapa warganet sering memberikan komentar tentang kemiripannya dengan salah satu juri di Master Chef, Chef Renata Moeloek.

Berikut profil Asha Ramadia Ananda Tanjung dirangkum dari berbagai sumber.

1. Asha Ramadia ternyata merupakan anggota dari TNI Angkatan Udara yang kini berdinas di Pangkalan TNI Angkatan Udara Sulaiman (Lanud Sulaiman), Bandung.

Asha Ramadia Ananda Tanjung, tentara yang mirip Chaf Renata (Sumber: Instagram/@ashanemo)

2. Tak Cuma Chef Renata, Asha juga sering disebut mirip dengan sejumlah artis lain seperti Adelia dan Jessica Iskandar.

Asha Ramadia Ananda Tanjung, tentara yang mirip Chaf Renata (Sumber: Instagram/@ashanemo)

3. Dara asal Sumatera Utara ini punya banyak pengikut di Instagram. Kini Asha Ramadia memiliki 18,6 pengikut.

Asha Ramadia Ananda Tanjung, tentara yang mirip Chaf Renata (Sumber: Instagram/@ashanemo)

4. Pernah menjuarai lomba tembak di kejuaraan Panglima TNI Cup, 2019 lalu.

Asha Ramadia Ananda Tanjung, tentara yang mirip Chaf Renata (Sumber: Instagram/@ashanemo)

5. Asha juga terlihat menyukai kegiatan terjun payung.

Asha Ramadia Ananda Tanjung, tentara yang mirip Chaf Renata (Sumber: Instagram/@ashanemo)

 




Sumber : Kompas TV




BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x