> >

Video Vertikal Makin Digemari, Spotify Ikutan Jajal Umpan Video Mirip TikTok

Aplikasi | 27 November 2021, 09:04 WIB
Spotify jajal fitur video vertikal. (Sumber: Pexels/cottonbro)

Sayangnya, Messina enggan menjawab perihal kapan fitur tersebut akan tersedia bagi public.

Untuk diketahui, Spotify bukan satu-satunya aplikasi yang tengah menjajal fitur untuk video vertikal. Aplikasi Greenroom, yang merupakan pesaing Clubhouse, menguji fitur Stories ada Januari lalu.

Video vertikal ini memang menjadi kegemaran baru di antara pengguna mesia sosial, di mana berbagai aplikasi memiliki fitur video vertikalnya sendiri. YouTube dengan Shorts hingga Instagram dengan Reels.

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Fadhilah

Sumber : Kompas TV/The Verge


TERBARU