> >

Zikir Ini Lebih Dicintai Allah, Bahkan Melebihi Segala Hal yang Disinari Matahari

Beranda islami | 2 Oktober 2021, 15:52 WIB
Ilustrasi langit yang bergetar karena sebuah tangisan, juga berzikir dengan Asmaul Husna (Sumber: FelixMittermeier/Pixabay)

Tentu saja, kita bisa membayangkan begitu besarnya manfaat zikir ini jika senantiasa dilafalkan dan amalan kita kelak akan terus mengalir hingga tak terhingga.

Namun, tentu aja, zikir ini juga harus diikuti dengan amalan baik lainnya. Termasuk juga ibadah sosial seperti sedekah dan berbuat baik terhadap sesama.

Yuk baca zikir ini tiap hari, mulai dari sekarang:SUBHANALLAH, WALHAMDULILLAH. WALAA ILAHA ILLALAH. WALLAHU AKBAR. 

Semoga Allah senantiasa melindungi kita semua. Amin. Wallahu a'lam. 

Penulis : Dedik Priyanto Editor : Fadhilah

Sumber : Kompas TV


TERBARU