Salat Duha untuk Dekatkan Rezeki, Begini Niat, Waktu, dan Tatacara
Beranda islami | 30 September 2021, 09:50 WIBAdapun keutamaan Salat Dhuha banyak sekali. Salah satunya, adalah mendekatkan rizki dan sebagai sarana sedekah untuk diri dan sarana penggugur dosa-dosa.
Rasulullah SAW bersabda,"Setiap pagi, ruas anggota tubuh kalian harus dikeluarkan sedekahnya. Amar ma’ruf adalah sedekah, nahi mungkar adalah sedekah, dan semua itu dapat diganti dengan salat duha dua rakaat," (H.R Muslim).
Untuk itulah, ulama-ulama sejak zaman dahulu menyarangkan bagi Umat Islam untuk menjadikan salat Duha dengan Istiqamah sebab begitu banyaknya keberkahan di dalamnya.
Semoga kita semua mampu untuk menjalankan ibadah salat Duha dengan sebaik-baiknya dan mengamalkannya tiap hari dengan Istiqamah. Amin. Wallahu a’lam.
Penulis : Dedik Priyanto Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Kompas TV