> >

Keluarga Setuju Ekshumasi, Makam Siswa SMK di Semarang yang Tewas Ditembak Polisi Akan Digali

Jawa tengah dan diy | 28 November 2024, 22:24 WIB
Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Jawa Tengah Kombes Pol. Dwi Subagio. (Sumber: ANTARA/I.C. Senjaya)

"Jadi tembakan menyerempet badan korban pertama dan kedua. Jadi dari samping," jelas Irwan sambil memperagakan posisi tubuh korban. 

Adapun anggota polisi yang melakukan penembakan tersebut saat ini telah ditahan dan menjalani proses hukum.

Sementara itu, pihak keluarga korban telah resmi melaporkan dugaan pembunuhan tersebut ke Polda Jawa Tengah. 

Baca Juga: Polisi Tembak Siswa SMK di Semarang akan Jalani Sidang Kode Etik Polri

 

Penulis : Rizky L Pratama Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Antara


TERBARU