> >

Polda Sumbar Bentuk Posko Antemortem untuk Korban Tewas akibat Tanah Longsor di Solok

Sumatra | 29 September 2024, 10:40 WIB
Warga bersama personel Basarnas mengevakuasi korban selamat longsor di lokasi tambang emas yang diduga ilegal di Kabupaten Solok, Jumat dini hari (27/9/2024). (Sumber: ANTARA/Muhammad Zulfikar.)

Baca Juga: Update Terbaru Longsor Tambang di Solok, Kepala SAR Padang: 12 Orang Tewas, 2 Korban Masih Hilang

Kejadian tanah longsor yang diduga dari aktivitas tambang ilegal terjadi pada Kamis (26/9) sore di lubang bekas galian tambang lama di Nagari Sungai Abu, Kecamatan Hiliran Gumanti, Kabupaten Solok.

Kondisi medan yang sulit dan tidak bisa diakses oleh kendaraan roda empat maupun roda dua menjadi tantangan bagi tim Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan relawan untuk mengevakuasi korban.

 

 

Penulis : Kurniawan Eka Mulyana Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Antara


TERBARU