> >

BMKG: Kekeringan Meteorologis Berpotensi Landa Sejumlah Wilayah NTB

Bali nusa tenggara | 21 Mei 2024, 14:44 WIB
Ilustrasi. BMKG mengingatkan masyarakat untuk mewaspadai potensi kekeringan meteorologis yang diperkirakan akan melanda sejumlah wilayah di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). (Sumber: Kemkominfo)

Masyarakat NTB diimbau untuk mengantisipasi potensi kekeringan yang dapat berdampak pada berbagai sektor, terutama pertanian dan ketersediaan air bersih.

Baca Juga: Siap-Siap, Pesisir Jakarta Bakal Banjir Rob! Terjadi Pekan Depan, BMKG Deteksi Mulai 21-29 Mei 2024

 

Penulis : Danang Suryo Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Antara


TERBARU