> >

Pascalibur Lebaran 2024, Dukcapil DKI: Jakarta Kedatangan 1.038 Warga Baru

Jabodetabek | 23 April 2024, 19:02 WIB
Selama masa angkutan Lebaran, yakni sejak H-10 (31 Maret) s.d H+10 (21 April) , PT Kereta Api Indonesia (Persero) telah melayani 4,3 juta penumpang. (Sumber: KAI)

"Untuk jenjang pendidikannya sebagian besar SMA ke bawah sekitar 78,53 persen," imbuh Budi.

Proses pendataan pendatang pasca lebaran 2024 akan dilakukan selama satu bulan hingga pertengahan Mei 2024 dengan meminta laporan warga pendatang baru dari pengurus RT/RW di setiap wilayah.

Berdasarkan pemantauan, diperkirakan akan ada 10.000-15.000 pendatang baru.

Hal ini lebih sedikit dibanding tahun-tahun sebelumnya melebihi 20.000 orang.

Baca Juga: Besok KPU Tetapkan Prabowo-Gibran Jadi Presiden-Wapres Terpilih

Penulis : Danang Suryo Editor : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU