Cara Cek Penerima Kartu Lansia Jakarta Secara Online 2024, Ini Info Pencairan dan Besaran Bantuan
Jabodetabek | 18 April 2024, 09:32 WIB2. Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) KTP lansia
3. Setelah itu, klik tombol 'Cek'.
4. Nantinya, sistem akan menampilkan informasi apakah pemilik KTP tercantum dalam DTKS atau tidak
Info Pencairan KLJ 2024
Berdasarkan informasi terakhir yang diunggah melalui akun Instagram @dinsosdkijakarta, Pemprov DKI Jakarta melalui Dinas Sosial Provinsi DKI Jakarta telah mencairkan bantuan sosial KLJ 2024 untuk 2 bulan.
Pencairan KLJ dilakukan dalam 2 tahap. Tahap pertama dicairkan pada 1 Maret 2024, untuk tahap 2 akan dilakukan setelah verifikasi dan validasi selesai dilaksanakan.
Penulis : Dian Nita Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV