Tarawih Pertama di Masjid Istiqlal, Ini Daftar Imam, Bilal, Qori dan Penceramahnya
Jabodetabek | 11 Maret 2024, 19:09 WIBPastikan Anda telah mempersiapkan saldo uang elektronik macam e-money untuk memudahkan akses keluar masuk area parkir tersebut.
Berikut adalah beberapa akses masuk yang bisa digunakan oleh jemaah Masjid Istiqlal Jakarta:
- Melalui Gerbang 3 Al Aziz. Gerbang ini dapat diakses oleh jemaah yang datang dengan kendaraan roda dua atau roda empat. Lokasinya terletak di Jalan Perwira, tepat di seberang SMPN 4 Jakarta.
- Melalui Gerbang 5 Al Fatah. Gerbang ini khusus disediakan untuk jemaah yang datang dengan berjalan kaki. Lokasinya berada tepat di seberang Gereja Katedral.
- Melalui Gerbang As-Salam. Gerbang ini sangat direkomendasikan bagi Anda yang datang dengan menggunakan transportasi umum seperti Transjakarta atau KRL dari Stasiun Juanda.
Penulis : Gilang Romadhan Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV/WartaKota