BPBD Palangka Raya Imbau masyakarat untuk Waspada Banjir Susulan
Kalimantan | 31 Januari 2024, 21:15 WIBDia menambahkan, beberapa kawasan yang sebelumnya terendam banjir kini sudah aman dan air telah surut, sehingga masyarakat dapat melanjutkan aktivitas seperti biasa.
Terkait bantuan logistik seperti bahan pangan untuk warga terdampak banjir, Heri Fauzi menyebut, distribusi bantuan tersebut ditunda sementara karena faktor politik.
Namun, ia menegaskan, bantuan tersebut akan tetap disalurkan kepada masyarakat setelah situasi membaik.
"Karena ini tahun politik maka bantuan logistik untuk warga terdampak banjir kami tunda dulu, namun bantuan tersebut nantinya tetap akan kami bagikan ke masyarakat," kata Heri Fauzi dikutip dari Antara.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Ekstrem 31 Januari-1 Februari 2024, BMKG: 26 Wilayah Dilanda Hujan Lebat dan Angin
Penulis : Kiki Luqman Editor : Deni-Muliya
Sumber : Kompas TV, Antara